Cara Mengubah Satuan Inchi ke cm pada Microsoft Office Excel

Cara Mengubah Satuan Panjang Kertas Inchi ke cm pada Microsoft Office Excel











Satuan ukuran pada aplikasi Microsoft Office Excel secara default adalah satuan inchi. Namun pada kesempatan kali ini, cerita uang akan membahas cara mengubah satuan ukuran inchi ke cm tersebut secara mendetail. 


Langkah pertama anda harus membuka atau menjalankan aplikasi microsoft office excel dengan tampilan sebahai berikut :

sumber: ceritauangyuk.com 


Pilih menu File dan klik More lalu klik Options 

sumber: ceritauangyuk.com

Setelah tampil jendela pengaturan Excel Option pilih Tab menu Advanced. Kemudian gulis scroll mouse ke bawah kemudian cari pengaturan Display atau antarmuka dan pilih Rules Ubit kemudian klik bagian Rules Unit dan pilih centimeter. Perhatikan gambar berikut


sumber: ceritauangyuk.com

Setelah memilih satuan centimeter, jangan lupa untuk klik simpan. Untuk mengeceknya anda bisa ke menu Page Layout dan memilih jenis ukuran kertasnya. Seharusnya sampai di langkah ini sudah berubah ke bentuk satuan centimeter. Seperti pada gambar berikut ini.
 
sumber: ceritauangyuk.com


Bagaiman? cukup mudah kan untuk mengubah atau mengatur satuan panjang secara default pada aplikasi Microsoft Excel. Sekian info kali ini, semoga bermanfaat dan jangan lupa share ke teman-teman anda.

Posting Komentar untuk "Cara Mengubah Satuan Inchi ke cm pada Microsoft Office Excel"